Berita

Pelepasan Bantuan Pemprov NTB dan Masyarakat untuk Bencana Alam Gempa Cianjur

bantuan-gempa01
Desember 2022, Kepala Biro PBJ diwakili Kabag Pembinaan dan Advokasi PBJ, Hari Cahyono menghadiri Pelepasan bantuan Pemprov NTB dan Masyarakat untuk Bencana Alam Gempa Cianjur. Dalam acara tersebut Kadis Sosial Prov NTB menjelaskan bahwa Bantuan PemProv NTB dan Masyarakat untuk korban gempa Cianjur terkumpul sebesar Rp.811 Juta murni dari Sumbangan dari para ASN, Masyarakat dan Pengusaha yang diberikan dalam bentuk makanan produk lokal, sehingga diapresiasi oleh Gubernur NTB, ini diartikan bahwa produk lokal NTB tidak kalah dari produk luar dan Gubernur minta untk OPD lain didalam bertransaksi agar tetap menggunakan Produk lokal, khususan juga kepada BPBD NTB agar menjadi perhatian utk turut serta dalam pemberian bantuan agar diberikan barang-barang lokal