Bimtek Penginputan RUP Dalam Aplikasi SiRUP Untuk Percepatan PBJ Provinsi NTB Tahun 2023

Biro PBJ NTB, 11/01/2023, Dalam rangka Percepatan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Provinsi NTB Tahun 2023, Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi NTB mulai hari ini Rabu, 11 Januari 2023 mengadakan kegiatan Bimbingan Teknis Pengisian Rencana Umum Pengadaan (RUP) pada aplikasi Sistem Rencana Umum Pengadaan (SiRUP) v.4.0 sekalius sosialisasi Read more…

Fitur Baru Perubahan LPSE Verifikasi Untuk Pendaftaran Penyedia Baru

Hai sahabat LPSE NTB Taukah kamu, saat ini pada Aplikasi SIKAP v3.0 terdapat fitur baru loh! yaitu Perubahan Lokasi Verifikasi. Fitur Perubahan Lokasi LPSE Verifikasi digunakan saat Pelaku Usaha yang sudah mengisi formulir online ingin memindahkan lokasi LPSE Verifikasi. Tentunya fitur ini hanya dapat digunakan jika Pelaku Usaha tersebut belum disetujui pendaftaranya. Untuk caranya seperti apa? silahkan dilihat pada Read more…

Pemprov NTB Mendapatkan Penghargaan Innovative Government Award 2022

Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) berhasil raih penghargaan dalam gelaran Innovative Government Award 2022 sbagai Provinsi Terinovatif, pada Jumat, 23 Desember 2022 di Jakarta. Penganugerahan ini diadakan oleh Menteri Dalam Negeri RI dan NTB berhasil menyabet penghargaan tersebut.  Dalam penganugerahan itu, Gubernur NTB Zulkieflimansyah hadir langsung untuk menerima penghargaan dari Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian Read more…

Penghargaan Kategori “EMAS” di raih Biro PBJ Tahun ini, Dalam Penerapan Kantor Ramah Lingkungan

Tahun ini bertepatan dengan HUT Provinsi Nusa Tenggara Barat yang ke-64 Tahun 2022, Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi NTB menerima penghargaan atas capaiannya dalam menerapkan Kantor Ramah Lingkungan dengan kategori “EMAS”. Piagam penghargaan diberikan langsung Wakil Gubernur NTB Dr. Hj. Sitti Rohmi Djalilah pada Acara Peringatan HUT Provinsi NTB Read more…

PPID Biro PBJ Setda Provinsi NTB Raih Penghargaan Informatif 2022 dari Komisi Informasi Provinsi NTB

Kepala Biro PBJ Roni Yuhaeri Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi NTB  terus mendorong peningkatan keterbukaan informasi melalui optimalisasi berbagai saluran komunikasi, salah satunya Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID). Pelaksanaan Monev 2022 dilakukan oleh KI Provinsi NTB berlandaskan Undang-Undang (UU) nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi publik. Read more…